Rabu, 21 Januari 2015

Pointer MS Excel | Tugas Sekolah

Pemindahan Pointer
 Pointer atau penunjuk sel dapat dipindahkan menggunakan mouse atau keyboard.
Memindahkan pointer dengan menggunakan mouse dapat dilakukan dengan mengklik
pada sel-sel yang diinginkan. Berikut ini uraian penjelasan istilah yang berhubungan
dengan pointer yang perlu diketahui.
1. Penggunaan Mouse pada Pointer
- Klik, berfungsi untuk meletakan pointer pada sel yang diinginkan
- Double klik, berfungsi untuk mengedit teks atau rumus pada sel yang
diinginkan
- Drag, berfungsi untuk melakukan pemblokan, memindahkan dan mengkopi
suatu sel ataupun range.
2. Bentuk dan fungsi Pointer Mouse
Bentuk pointer mouse berfungsi membantu anda bekerja dengan Microsoft Excel.
Bentuk dan fungsi pointer mouse akan diuraikan sebagai berikut :

3. Pengaturan Letak Pointer dengan Keyboard
←↑→↓ Pindah satu sel ke kiri, kanan, atas atau bawah
Enter Pindah satu sel ke bawah
Home Pindah ke kolom A pada posisi baris yang aktif
Ctrl + Home Pindah ke sel A1 pada lembar kerja yang aktif
Ctrl + End Pindah ke posisi sel terakhir yang sedang digunakan
PgUp Pindah satu layer ke atas
PgDn Pindah satu layer ke bawah
Alt + PgUp Pindah satu layer ke kiri
Alt + PgDn Pindah satu layer ke kanan
Ctrl + PgUp Pindah dari satu tab lembar kerja ke tab lembar kerja berikutnya
Ctrl + PgDn Pindah dari satu tab lembar kerja ke tab lembar kerja sebelumnya

0 komentar:

Posting Komentar